Oleh : kejarimalukubaratdaya | 29 Juni 2023 | Dibaca : 2875 Pengunjung
![]() |
SELAMAT HARI RAYA IDUL ADHA 1444 H |
Kepala Kejaksaan Negeri Maluku Barat Daya B. Rudi Hartoko, S.H., M.H. beserta Jajaran dan Ketua IAD Daerah Maluku Barat Daya Kenny Rudi Hartoko beserta Pengurus serta Keluarga Besar Insan Adhyaksa Kejaksaan Negeri Maluku Barat Daya mengucapkan "Selamat Hari Raya Idul Adha Tahun 2023 M / 1444 H"
Idul Adha mengajarkan kepada kita bahwa...
Setiap kita adalah Ibrahim dan setiap Ibrahim mempunyai Ismail...
Ismailmu mungkin harta benda mu...
Ismailmu mungkin mobil mewah & motor besar mu
Ismailmu mungkin rumah & tanah mu...
Ismailmu mungkin Perkebunan & pabrik mu
Ismailmu mungkin pekerjaan & jabatan mu...
Ismailmu mungkin keluarga mu...
Ismailmu mungkin gelar & passion mu...
Ismailmu adalah sesuatu yang engkau sayangi dan kau pertahankan di dunia ini...
Maka apapun yang ada di dunia ini yang engkau cintai dan engkau miliki, janganlah menjadikanmu lalai terhadap cintamu kepada Allah Azza wa Jalla...
Sesungguhnya Ibrahim tidak diperintah Allah yang Maha Besar untuk membunuh Ismail, Ibrahim hanya diminta Allah yang Maha Besar untuk MEMBUNUH RASA KEPEMILIKAN terhadap Ismail...
Karena hakikatnya semua adalah milik Allah pencipta alam semesta...
Allah berfirman dalam surah Al-Hajj ayat 37 :
Daging (hewan kurban) dan darahnya itu sekali-kali tidak akan sampai kepada Allah, tetapi yang sampai kepada-Nya adalah ketakwaan kamu. Demi-kianlah Dia menundukkannya untuk-mu agar kamu mengagungkan Allah atas petunjuk yang Dia berikan kepadamu. Dan sampaikanlah kabar gembira kepada orang-orang yang berbuat baik.
Semoga Allah Subhanahu Wa Ta'ala menganugrahkan Keshalihan Nabi Ibrahim dan Keikhlasan Nabi Ismail kepada kita semua, agar kita bisa mengaplikasikan dalam kehidupan kita hari ini...
Aamiin Ya Rabbal'alamin.. ????????
@kejaksaan.ri
@kejati_maluku
@iad_daerah_maluku_barat_daya
#kejaksaanri #kejatimaluku #kejarimalukubaratdaya #asnberakhlak #banggamelayanibangsa #moa #tiakur
Oleh : kejarimalukubaratdaya | 29 Juni 2023 Dibaca : 2875 Pengunjung
UPACARA HARI PRAMUKA KE-62 DI KABUPATEN MALUKU BARAT DAYA
2578APEL PAGI KEJARI MALUKU BARAT DAYA 14 AGUSTUS 2023
2565DIRGAHAYU GERAKAN PRAMUKA INDONESIA KE-62
2470PEMBAGIAN BENDERA MERAH PUTIH TAHUN 2023
2528PENERANGAN HUKUM KEJARI MALUKU BARAT DAYA 11 AGUSTUS 2023